“seperti ada tertulis dalam kitab nubuat-nubuat Yesaya: Ada suara yang berseru-seru di padang gurun: Persiapkanlah jalan untuk Tuhan, luruskanlah jalan bagi-Nya.” (Lukas 3:4)
Terpujilah dan sembah syukur kepada-Mu -Guru diatas semua Guru-
Persiapan (terakhir di tahun 2024) untuk kakak2 guru pengajar Sekolah Minggu - Komisi Anak GKJ Nehemia. Terima kasihh Tuhan untuk hikmat semangat, kekompakan, konsistensi, kegembiraan menyiapkan dan menaburkan Firman-Mu…
πππ€π€π€π€❤️
Tidak ada komentar:
Posting Komentar